Daftar 10 Pohon Natal Termahal di Dunia
Kebiasaan memasang pohon Natal sebagai dekorasi dimulai di Benua Eropa, tepatnya dari Jerman.
Pemasangan pohon Natal umumnya dari pohon cemara, atau mengadaptasi bentuk pohon cemara, itu dimulai pada abad ke-16.
1. The Emirates Palace Hotel (UEA) – USD11,4 juta atau setara Rp161,8 miliar.
2. Ginza Tanaka Disney Gold (Jepang) – USD4,27 juta atau setara Rp60,5 miliar.
3. Hong Kong Swarovski Crystal (Hong Kong) – diperkirakan sampai USD1,8 juta atau setara Rp25,5 miliar.
4. Takashimaya Department Store Preserved Rose Mini (Jepang) – USD1,8 juta atau setara Rp25,5 miliar.
5. Ginza Tanaka Jewelry Shop (Jepang) - USD1,6 juta atau setara Rp22,7 miliar.
Baca Juga: Meriah dan Hangat, Ini 4 Perayaan Natal di Jepang, Tak Hanya Makan Ayam Goreng
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar