Kereta tercepat di dunia saat ini adalah Shanghai Maglev di China, Kids.
Kecepatan kereta api ini adalah 460 kph/286 mph.
Saking cepatnya, kereta ini bisa menyelesaikan perjalanan 30 km hanya dalam tujuh setengah menit, lo!
Baca Juga: Apa Fungsi Batu Kerikil di Sekitar Rel Kereta Api? #AkuBacaAkuTahu
Kereta ini diluncurkan di pesisir Kota Qingdao, Provinsi Shandong, pada 20 Juli 2021.
Shanghai Maglev menghubungkan bandara Pudong Shanghai dengan stasiun Longyang Road di pusat kota.
Kereta itu dikembangkan oleh China Railway Rolling Stock Corporation (CRRC), yang merupakan perusahaan negara milik China.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar