GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu definisi dari norma sosial?
Norma sosial merupakan kebiasaan umum atau aturan yang menjadi pedoman perilaku dalam suatu kelompok masyarakat dan memiliki batasan wilayah tertentu.
Artikel ini akan membahas mengenai pengertian dan ciri-ciri norma sosial yang ada dalam kehidupan masyarakat.
Baca Juga: Datang dari Luar dan Dalam, Ini Ancaman Integrasi Nasional di Bidang Sosial Budaya
Perlu diketahui, batas norma sosial adalah perilaku yang pantas bagi suatu kelompok masyarakat.
Maka dari itu, keberadaan norma sosial dapat juga dikenal sebagai kaidah sosial atau peraturan sosial.
Berikut ini ulasan mengenai pengertian dan ciri-ciri norma sosial dalam kehidupan masyarakat. Simak ulasannya, yuk!
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar