3. Tetap menjaga dan menghormati diri sendiri.
4. Selalu memotivasi dan menyemangati diri sendiri.
5. Berani menanggung segala risiko dari keputusan dan perbuatannya.
Selain itu, berikut ini adalah beberapa contoh sikap tanggung jawab, antara lain:
1. Mematuhi aturan yang berlaku di masyarakat.
2. Berperilaku sesuai dengan norma yang berlaku.
3. Bertanggung jawab terhadap perbuatan.
4. Menjaga kesatuan dan persatuan bangsa.
5. Menjalankan perintah dan menjauhi larangan-Nya.
6. Menjaga kesehatan dan kebersiham.
Nah, itulah pembahasan mengenai pentingnya bersikap tanggung jawab dalam kehidupan, materi kelas 4 SD tema 5.
Baca Juga: Perbedaan Garis Horizontal dan Vertikal, Materi Kelas 4 SD Tema 5
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar