1. Penyandang Asam Lambung
Penyandang asam lambung harus berhati-hati mengonsumsi susu karena bisa memicu asam lambung naik, Kids.
Ini karena, kandungan lemak dan protein dalam susu sangat rentan ketika dikonsumsi penyandang asam lambung.
Oleh sebab itu jangan konsumsi susu berlebihan, sebaiknya secukupnya saja.
Untuk mengurangi risiko tersebut bisa mengonsumsi susu rendah lemak dan jangan berlebihan.
Selain itu, sakit asam lambung juga bisa kambuh ketika susu dikonsumsi bersamaan dengan kopi, teh, atau cokelat.
Baca Juga: Jadi Cadangan Energi saat Tidur, Ketahui 6 Khasiat Kesehatan Minum Susu di Malam Hari
2. Jerawat
Menurut sejumlah ahli, mengonsumsi susu rendah lemak secara berlebihan bisa memicu jerawat.
Ini karena, susu bisa mempengaruhi horman di dalam tubuh seperti insulin.
Komentar