Waktu Gerhana Bulan Sebagian
Sebagian wilayah Indonesia akan mengalami fenomena alam langka abad ini, yakni, Gerhana Bulan sebagian.
Untuk waktu puncaknya, gerhana akan terjadi 19 November 2021 pada pukul 16.02.56 WIB/17.02.56 WITA/18.02.56 WIT.
Puncak gerhana terjadi beberapa menit setelah puncak fase purnama yang terjadi pukul 15.57.30 WIB/16.57.30 WITA/18.57.30 WIT.
Magnitudo gerhana nanti sore akan sebesar 0,9785 atau hanya 97,85% yang berarti diameter Bulan akan tertutup piringan umbra Bumi.
Fase gerhana penumbra diperkirakan dimulai pada pukul 13.00.23 WIB/14.00.23 WITA/15.00.23 WIT.
Fase gerhana sebagian diperkirakan dimulai pada pukul 14.18.24 WIB/15.18.24 WITA/16.18.24 WIT.
Baca Juga: Macam-macam Gerhana Bulan, Mulai dari Gerhana Total, Sebagian dan Penumbra, Sudah Tahu?
Source | : | nasa.gov,KOMPAS.com |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar