GridKids.id - Siapa di sini yang memiliki kelinci peliharaan di rumah?
Memiliki hewan peliharaan pasti menyenangkan karena bisa menjadi teman bermain kita.
Namun, kamu juga harus tahu cara merawat kelinci agar hewan kesayanganmu ini tetap sehat.
Baca Juga: Rangkuman Jawaban Perbedaan Karakteristik Kelinci dan Siput Kelas 5 SD Tema 1
Sama seperti hewan peliharaan lainnya, kelinci juga memerlukan perawatan khusus yang harus kamu perhatikan, Kids.
Hewan lucu dan menggemaskan ini sering menjadi incaran banyak orang selain kucing.
Lalu, bagaimana cara merawat kelinci agar tetap sehat? Yuk, kita simak di bawah ini!
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar