Sikap yang Dimiliki agar Tercipta Persatuan di Sekolah
1. Berbagi dengan Sesama
Manusia adalah makhluk sosial yang membutuhkan orang lain disekitarnya.
Salah satu sikap yang perlu kita terapkan agar adanya persatunya di sekolah dengan sikap saling berbagi.
Misalnya ada teman kita yang lupa membawa bekal atau makanan ke sekolah, kita bisa memberikan makanan kita.
Hal tersebut agar teman kita enggak merasa kelaparan.
Contoh lainnya saat teman kita lupa membawa pensil, jika kita mempunyai pensil lebih maka dapat meminjamkannya.
Baca Juga: Sikap Toleransi dalam Mempertahankan Keanekaragaman Budaya, Materi Kelas 4 SD Tema 7
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar