Baking Soda untuk Sepatu
Selain untuk kasur, ternyata untuk menghilangkan bau tak sedap dari sepatu bisa menggunakan baking soda.
Cukup masukkan baking soda pada kain atau tisu dengan lubang yang cukup besar.
Letakkan kantung berisi baking soda pada bagian dalam sepatu.
Lalu diamkan seharian atau lebih, Kids. Nah, bau pada sepatu akan hilang dengan sendirinya.
Selain itu, untuk penggunaan maksimal, sepatu bisa kita masukkan ke dalam boksnya.
Itulah manfaat baking soda untuk kasur dan sepatu, apa kamu tertarik mencobanya?
Baca Juga: Bikin Tak Nyaman, Inilah Penyebab dan Cara Mengatasi Kutu Rambut Pada Anak
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar