2. Obat Antidiare
Obat antidiare enggak boleh sembarang digunakan tanpa sepengatahuan dokter hewan.
Beberapa sangat berbahaya, namun obat kaolin lektin dapat digunakan dengan aman.
Instruksi dosisnya, 1 sendok teh per 5 pon berat badan setiap 4 hingga 6 jam.
Baca Juga: Ciri-Ciri Kucing Sakit, Berikut Cara Mengobatinya Agar Sehat Kembali
3. Probiotik
Bakteri baik pada saluran usus kucing diperlukan untuk pencernaan normal.
Namun terkadang ketika gangguan terganggu, diare pada kucing akan berlanjut setelah gangguan awal seperti stres, terapi antiboitik dan lainnya telah teratasi.
Probitik dapat membnatu mengembalikan populasi bakteri usus kucing ke normal.
Pilihlah proboitik yang diberi label dan gunakan pada kucing.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar