4. Penyelenggaraan pesta olahraga setiap dua tahun sekali melalui SEA Games.
5. Program peningkatan kesehatan meliputi obat-obatan dan makanan.
6. Membantu pemuda dan wanita dalam usaha-usaha pembangunan.
7. Menanggulangi atau mengatasi masalah-masalah perkembangan penduduk.
Baca Juga: Perlu Tahu, 5 Tokoh Pendiri ASEAN yang Menandatangani Deklarasi Bangkok, Siapa Saja?
8. Penandatanganan kesepakatan bersama di bidang pariwisata ASEAN yang disebut dengan ASEAN Tourism Agreement (ATA).
9. Pembangunan sosial dengan menekankan kesejahteraan golongan berpendapatan rendah, pembayaran upah, dan perluasan kesempatan kerja.
Nah, demikianlah bentuk kerja sama ASEAN dalam bidang sosial dan budaya yang perlu kita ketahui, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar