GridKids.id - Kucing merupakan salah satu hewan yang banyak dipelihara karena tingkahnya menggemaskan, Kids.
Namun, sebagian orang akan sebal ketika kehadiran kucing liar ke rumah karena akan menganggu dan membahayakan.
Ini akan membahayakan ketika dalam rumah memelihara burung hingga memiliki alergi terhadap bulu.
Ada banyak cara yang bisa digunakan untuk mengusir kucing liar dari rumah dengan cara yang aman, Kids.
Baca Juga: Mengapa Kucing Suka Menutup Wajah Saat Tidur? Ternyata Ini 4 Alasannya
Lalu, bagaimana cara mengusir kucing liar yang ada di rumah? Yuk, kita cari tahu.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar