Resep Nugget Mi Instan yang Praktis dan Lezat
Bahan-Bahan Membuat Nugget Mi Instan:
- 2 sampai 3 bungkus mi instan goreng
- 1 buah jagung
- 2 sampai 3 batang sosis
- 1 buah wortel
- 1 buah paprika
- 1 buah bawang bombay
- 1 bungkus tepung ayam goreng
- 2 butir telur
- Tepung panir (secukupnya)
Baca Juga: Perantau Kaget dengan Perbedaan Bumbu Indomie Jawa dan Luar Jawa, Ternyata Ini Alasannya
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar