Teknik stealing sebuah gerakan merebut bola dari pemain lawan saat sedang dipegang, dioper, atau digiring.
Saat melakukan teknik ini pastikan enggak menyentuh lengan lawan karena akan melanggar.
Teknik blocking, dilakukan tim ketika bertahan dengan menepis tembakan dari pemain lawan.
Baca Juga: Bertabur Pemain Bintang NBA, Ini Daftar Nama Pemain Timnas Basket AS di Olimpiade Tokyo 2020
5. Pivot
Teknik dasar dalam permainan basket selanjutnya ialah pivot atau berputar.
Gerakan berputar dilakukan dengan memperhatikan keseimbangan dan koordinasi tubuh yang baik.
Menggunakan teknik ini bisa digunakan untuk meningkatkan serangan dan mempertahankan bola dari serangan, Kids.
Nah, itu tadi teknik dasar permainan basket yang perlu dipahami ketika ingin bermain.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Bobo.grid.id,Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar