GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu negara-negara yang tergabung di dalam kawasan Eropa Timur?
Eropa Timur secara geografis adalah wilayah di bagian timur Benua Eropa.
Pada umumnya kawasan ini terletak di antara pegunungan Ural dan Kaukasus.
Kali ini, GridKids akan membahas mengenai 7 bendera negara yang masuk ke dalam wilayah Eropa Timur.
Baca Juga: Mengenal 11 Bendera Negara Eropa Barat, Punya Sejarah yang Panjang
Sebagian besar negara di Eropa Timur merupakan bekas wilayah kependudukan dari Uni Soviet.
Begi yang belum tahu, Uni Soviet atau Union of Soviet Socialist Republics disingkat USSR, adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.
Lalu, bagaimana bentuk bendera negara di kawasan Eropa Timur? Berikut ulasannya!
Baca Juga: Perbedaan Bilangan, Angka, dan Nomor dan Contohnya Masing-Masing
7 Bendera Negara Eropa Timur
1. Rusia
Ibu kota: Moskow
Luas: 17,13 juta km²
Mata uang: Rubel Rusia
2. Belarus
Ibu kota: Minsk
Luas: 207.600 km²
Mata uang: Rubel Belarus
3. Estonia
Ibu kota: Tallinn
Luas: 45.339 km²
Mata uang: Euro
Baca Juga: Berdiri Selama 69 Tahun, Berikut Sejarah dan Penyebab Runtuhnya Uni Soviet Pada Tahun 1991
Bendera Negara Eropa Timur
4. Latvia
Ibu kota: Riga
Luas: 64.589 km²
Mata uang: Euro
5. Ukraina
Ibu kota: Kiev
Luas: 603.628 km²
Mata uang: Hryvnia Ukraina
Baca Juga: Layaknya Kota Hantu, Begini Misteri Kota Pripyat yang Ditinggalkan Penghuninya Sejak 35 Tahun Lalu
Bendera Negara Eropa Timur
6. Lithuania
Ibu kota: Vilnius
Luas: 65.300 km²
Mata uang: Euro
7. Moldova
Ibu kota: Chișinau
Luas: 33.846 km²
Mata uang: Leu Moldova
Baca Juga: 6 Negara Uni Eropa yang Menerima Wisatawan dengan Syarat Sudah Vaksin COVID-19
Nah, itu dia, Kids, 7 bendera negara yang tergabung di dalam kawasan Eropa Timur.
Kira-kira, mana negara pertama yang tertarik buat kamu kunjungi, nih?
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | europa.eu |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar