Cha Eun Woo Beli Apartemen Seharga Rp 59,3 Miliar
Cha Eun Woo menghebohkan penggemarnya karena ia baru saja membeli apartemen baru secara tunai.
Diketahui, Cha Eun Woo membelinya dengan harga Rp 59,3 miliar atau 4,9 miliar won.
Apartemen barunya terletak di Cheongdam-dong, Gangnam yang mana merupakan kawasan mewah dan elit di Korea.
Baca Juga: Potret dan Fakta Menarik Cha Eun Woo Pemain Lee Suho di Drama True Beauty yang Harus Kamu Tahu
Cha Eun Woo membeli apartemen di Penthouse Ville Polaris yang sangat mewah.
Di usianya yang masih terbilang muda itu, ia telah sukses membeli apartemen mewah dengan hasil kerja kerasnya sendiri.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar