GridKids.id - Kids, kamu tahu enggak manfaat pohon cemara bagi manusia?
Pertanyaan ini muncul pada materi kelas 3 SD mengenai manfaat pohon cemara.
Umumnya pohon cemara dapat tumbuh di mana saja karena bisa bertahan di segala kondisi cuaca.
Baca Juga: 4 Fakta Unik Terumbu Karang, Salah Satunya Menyerap Karbon Lebih Banyak dari Pohon
Selain itu, pohon cemara sendiri kerap dimanfaatkan sebagai hiasan saat hari raya Natal.
Namun, pohon cemara bukan hanya dimanfaatkan sebagai hiasan Natal saja, karena ada manfaat lain yang jarang diketahui.
Lalu, apa saja manfaat pohon cemara untuk manusia? Yuk, kita cari tahu!
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar