GridKids. id - Kids, pada artikel ini kita akan mempelajari tentang fungsi dan jenis-jenis akar.
Materi tersebut sesuai dengan buku tematik kelas 4 SD tema 3.
Apa saja bagian-bagian tumbuhan yang perlu diketahui? Tumbuhan memiliki beberapa bagian, lo.
Baca Juga: Materi Kelas 4 Tema 3, Upaya yang Dapat Dilakukan untuk Menjaga Kelestarian Kupu-Kupu
Nah, bagian dari tumbuhan tersebut sangat penting bagi kehidupan. Bagian tumbuhan terdiri dari akar, batang, daun, bunga, dan buah.
Yuk, kita cari tahu apa saja fungsi akar dan jenis-jenisnya, materi kelas 4 SD tema 3!
Simak informasi berikut ini ya.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar