"Semoga cita-citanya tercapai, doa-doanya terkabulkan. Jadi penyanyi hebat kayak Mimi (Krisdayanti)," ungkap Kak Atta.
Kak Aurel juga memberikan pesan dan doa untuk adiknya, Amora.
"Jadi anak sholeha, nurut sama Mimi (Krisdayanti) dan Daddy (Raul Lemos), oke?" ungkap Kak Aurel.
Baca Juga: Calon Diva Masa Depan, Ini Persamaan Amora dan Aurel yang Mirip dengan Krisdayanti, Siapa Idolamu?
Sebelum pemotongan kue ulang tahun, Mimi Krisdayanti juga memberikan ucapan terima kasih kepada Kak Atta dan Kak Aurel.
"Terima kasih buat abang Atta, kakak Loli perhatiannya untuk Amora dan Kellen," ungkap Mimi Krisdayanti.
Wah, selamat ulang tahun ya, Amora!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar