GridKids.id - Ular menjadi salah satu reptil yang keberadaanya cukup ditakuti manusia.
Ini karena ada jenis ular yang beracun dan bisa mematikan.
Jika ular sampai masuk ke dalam rumah tentu membuat panik seisi rumah.
Nah, tahukah kamu? Ada 6 cara ampuh untuk mengusir ular yang datang ke rumah, apa saja?
Baca Juga: 5 Fakta Mengenai Spesies Black Mamba, Salah Satu Jenis Ular Paling Berbahaya di Dunia
1. Rumah Dalam Keadaan Rapih
Salah satu alasan ular bisa masuk atau datang ke rumah karena keadaan rumah yang berantakan.
Pastikan rumah tertata dengan rapih dan enggak berantakan.
Hindari menumpuk barang atau buku, karena bisa menjadi tempat ular bersembunyi disana.
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar