GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu apa saja manfaat hidup rukun antar sesama dalam kehidupan bermasyarakat?
Sudah sejak awal bangsa Indonesia berdiri, terdapat berbagai macam suku bangsa, budaya dan agama di Tanah Air yang hidup rukun berdampingan.
Hal ini tentunya sangat penting untuk disikapi dalam sebuah komunitas masyarakat agar enggak terjadi suatu perpecahan.
Baca Juga: Hidup Rukun Bermasyarakat: Pengertian, Contoh, dan Manfaatnya
Dalam buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, kamu akan mempelajari manfaat hidup rukun antar sesama berdasarkan persatuan dalam perbedaan materi Kelas 6 SD tema 2.
Hidup rukun tentu akan menjadikan suasana lebih bahagia, setiap orang akan hidup nyaman karena adanya kedamaian.
Lalu, apa saja manfaat hidup rukun antar sesama berdasarkan materi Kelas 6 SD tema 2? GridKids akan membantu kamu menemukan jawabannya. Simak, yuk!
Baca Juga: Ini Respon dan Reaksi yang Terjadi pada Tubuh Saat Kita Merasa Takut
Source | : | Tribunnews |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar