Sejak awal kemunculannya di dunia perfilman, Kak Olivia sellau jadi langganan sebagai pemeran utamanya.
Ada 13 film layar lebar yang ia perankan dan hampir semuanya berperan sebagai karakter utama.
Fakta Menarik
- Kak Olivia memulai kariernya secara enggak sengaja karena mendapat tawaran dari pencari bakat Wanna B Pictures yang saat itu Kak Olivia sedang jalan-jalan di sebuah Mal.
Baca Juga: Profil Adipati Dolken, Aktor yang Selalu Langganan Jadi Pemeran Utama
- Berkat hal itu, Kak Olivia berhasil memainkan peran di film Bukan Cinta Biasa dan mulai menjadi model di berbagai majalah ternama dan diundang di televisi.
- Di awal kemunculannya, Kak Olivia berhasil menoreh prestasi di ajang bergengsi Indonesian Movie Awards 2010 dan masuk dalam nominasi sebagai Artis Pendatang Baru Terbaik.
- Kak Olivia memiliki saudara kembar yang jarang diketahui yaitu Sabrina Lubis Jensen.
- Kak Olivia memiliki hobi jalan-jalan san berolahraga yang sering diunggah dalam media sosialnya.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar