GridKids.id - Sebelumnya kita membahas tentang organ pernapasan pada reptil.
Nah, kali ini, GridKids membahas tentang isi jawaban kelas 5 tema 2, bagaimana cara kerja organ pernapasan pada cacing dan amfibi.
Yap, seperti yang diketahui bahwa cacing dan amfibi merupakan hewan yang bernapas melalui kulit.
Baca Juga: Rangkuman Jawaban Kelas 6 Tema 2, Jenis-Jenis Tanaman dan Cara Beradaptasinya
Bedanya, hewan amfibi enggak hanya pada kulit saja namun juga bisa bernapas melalui paru-paru.
Yuk, langsung saja kita simak pembahasannya di bawah ini!
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar