GridKids.id – Es krim merupakan salah satu makanan penutup yang digemari semua kalangan baik muda ataupun tua, Kids.
Ini karena es krim sendiri memiliki rasa yang lezat serta memiliki warna yang mengugah selera.
Es krim sendiri terbuat dari beberapa bahan seperti susu, krim, serta bahan tambahan lainnya untuk menciptakan rasa yang unik.
Baca Juga: Sering Jadi Larangan, Ternyata Mengonsumsi Es Justru Diperbolehkan saat Sakit Flu dan Demam
Selain itu, makanan yang satu ini sudah mengalami perkembangan sehingga muncul berbagai macam rasa hingga bentuk yang menggugah selera.
Es krim sendiri mudah ditemukan disekitar rumah mulai dari pedagang keliling hingga super market atau mini market.
Namun, tahukah kamu, kalau es krim sendiri sudah ada sejak puluhan bahkan ratusan tahun lalu?
Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama
Lantas, kapan es krim pertama ditemukan di dunia? Yuk, kita cari tahu!
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar