Ternyata ada beberapa makanan yang enggak bisa dimakan bersamaan dengan pare, lo. Apa saja, itu?
1. Udang
Makanan laut ini salah satu makanan yang disukai banyak orang.
Mengonsumsi udang dengan pare juga disukai banyak orang.
Namun, jangan campurkan hindangan udang bersamaan dengan pare saat memasak, ya.
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, pare mengandung vitamin C yang tinggi.
Jika dikonsumsi dengan makanan yang mengandung senyawa arsenik kemoterapi 5, maka akan berubah menjadi valensi arsenik 3 ketika bertemu dengan vitamin C.
Arsenik adalah zat racun yang sangat berbahaya bagi kesehatan.
Baca Juga: Kaya vitamin C, Khasiat Infused Water Strawberry Lemon untuk Tubuhmu
2. Minum teh
Teh salah satu minuman yang cocok dikonsumsi dengan berbagai makanan.
Namun mengonsumsi pare dengan teh sebaiknya perlu diperhatikan lagi, Kids.
Mengonsumsi teh dan pare bersamaan bisa berisiko mengalami sakit perut.
Selain pare, mulai sekarang baiknya hindari langsung minum teh setelah makan, ya.
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar