GridKids.id – Indonesia di dunia internasional dikenal sebagai negara yang luas dan besar karena memiliki pulau kecil yang tersebar hingga penjuru negeri, Kids.
Dengan Luasnya Indonesia maka ada pembagian tiga zona waktu yaitu Waktu Indonesia Barat, Waktu Indonesia Bagian Tengah, WIT (Waktu Indonesia Timur) untuk menandai waktu berdasarkan wilayah.
Selain itu, secara astronomis Indonesia terletak di garis khatulistiwa dan berada disepanjang. gunung berapi aktif atau yang sering di sebut Ring Of Fire.
Baca Juga: Selain Gurun Sahara, Ini 5 Gurun Pasir yang Memiliki Wilayah Terluas dan Paling Unik di Dunia
Secara astronomi Indonesia terletak di Bumi bagian utara, itu sebabanya matahari terus besinar dan berada di atas kepala.
Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama
Lalu bagaimana letak astronomi dan pembagian waktu Indonesia dengan luasnya wilayah? Yuk, kita bahas, Kids.
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar