Meski memiliki sayap, belalang menggunakan sayap untuk berkomunikasi sesama belalang. Sayap belalang bukan untuk terbang, Kids.
3. Nama hewan: Ubur-ubur
Nama organ gerak: Tentakel
Fungsinya: Tentakel berfungsi untuk bergerak dan sebagai alat perlindungan. Ubur-ubur mengambil air ke dalam otot bel mereka.
Kemudian menyemprotkan ke luar dari belakang tubuh mereka.
Enggak hanya itu, ubur-ubur juga bergerak dengan cara melayang pada arus air.
Itulah pembahasan tentang nama organ gerak hewan cacin, belalang, dan ubur-ubur.
Baca Juga: Rangkuman Jawaban Ide Pokok Organ Gerak Manusia dan Hewan, Tema 1 Kelas 5 SD
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar