Kirim aduan jika sertifikat enggak muncul
Kemenkes menyampaikan, jika sertifikat vaksinasi enggak muncul pada Pedulilindungi.id ada delay dalam proses pengiriman, Kids.
Jika mengalami kendala tersebut bisa malaporkan atau membuat aduan ke Pedulilindungi.id.
Aduan tersebut bisa dikirimkan melalui email pedulilindungi@kominfo.go.id.
Jika sudah mendapat sertifikat vaksinasi sebaiknya disimpan dengan baik jangan unggah ke media sosial.
Ini karena terdapat identitas pribadi yang sensitif seperti nomor induk kependudukan, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar