Menyisir rambut yang masih basah
Penyebab rambut patah sering dipicu menyisir rambut dalam kondisi masih basah setelah keramas, Kids.
Oleh sebab itu, sebaiknya hindari menyisir rambut dalam kondisi basah langsung setelah keramas.
Rambut cenderung lebih rapuh ketika basah sehingga lebih mudah patah.
Baca Juga: 5 Penyebab Rambut Bau yang Bikin Aktivitas Terganggu, Apa Saja?
Untuk menghindari rambut patah, kamu bisa menyisir rambut dalam kondisi kering atau setengah kering.
Cara tersebut juga dapat mencegah rambut menjadi kusut serta rontok.
Menggosok rambut dalam kondisi basah
Penyebab rambut rontok selanjutnya ialah menggosok rambut ketika masih basah.
Source | : | Kompas.com,Alodokter.com,Sehatq.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar