3. Minyak kelapa
Minyak ini memiliki kandungan lemak jenuh yang tinggi.
Selain itu, asam lemak rantai dalam minyak kelapa murni dianggap memiliki sifat antibakteri, antivirus, anti-inflamasi, dan baik untuk penyembuhan.
Baca Juga: Enggak Cuma Mengatasi Masalah Rambut, Ini 5 Manfaat Lain dari Minyak Kelapa
4. Tea tree oil
Minyak ini merupakan bahan alami yang bisa membantu mengatasi ruam kulit.
Tea Tree Oil bisa bekerja melawan infeksi bakteri, virus, jamur, dan protozoa pada kulit.
Cara penggunaannya harus diencerkan terlebih dulu karena jika langsung diaplikasikan ke kulit bisa menyebabkan kulit menjadi sangat kering.
Tea tree oil bisa dicampurkan dengan minyak lain, seperti minyak kelapa atau minyak zaitun. Aplikasikan ke area tubuh yang ruam setiap selesai mandi.
Source | : | alodokter.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar