GridKids.id - Terbangun pada malam hari untuk kencing memang biasa kita alami, nih.
Namun, pernahkah kamu terbangun tengah malam karena perut terasa sakit dan ingin buang air besar (BAB)?
Hmm... kalau iya, sebaiknya segera perhatikan kesehatanmu, ya.
Apalagi kalau mengalaminya untuk waktu yang lama atau sering, nih.
Baca Juga: Susah Buang Air Besar di Pagi Hari? Gunakan Cara Ini untuk Mengatasi Susah Buang Air Besar
Enggak cuma bisa mengganggu kualitas tidur, tapi hal ini juga bisa jadi sebuah pertanda adanya penyakit.
Nah, inilah 4 penyebab buang air besar di malam hari yang perlu diwaspadai.
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar