GridKids.id - Indonesia dikenal sebagai negara maritim karena memiliki wilayah laut yang luas, Kids.
Hal tersebut membuat Indonesia menjadi tempat hidup biota laut yang berbagai macam.
Selain itu, ada beberapa biota laut atau ikan laut yang ditangkap untuk dikonsumsi.
Ikan yang ditangkap nelayan juga memiliki nilai ekonomis yang tinggi ketika dijual di pasar.
Baca Juga: Dilindungi Pemerintah dan Terancam Punah, Ini Fakta Bunga Edelweis yang Enggak Boleh Asal Dipetik
Banyak ikan laut yang memiliki kandungan baik untuk tubuh manusia.
Namun, penangkapan ikan secara berlebihan memiliki dampak buruk untuk beberapa jenis ikan yang terancam punah, nih
Baca Juga: 6 Hal yang Efektif Membantu Kita agar Bisa Bangun Lebih Awal
Lalu, ikan apa saja yang terancam punah di laut Indonesia?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar