GridKids.id - Rumah bersih merupakan hal yang baik untuk kesehatan dan akan terlihat indah ketika dipandang, Kids.
Oleh sebab itu kamu harus secara rutin membersihkan rumah, salah satu yang wajib dibersihkan ialah keramik lantai.
Lantai sering digunakan untuk bersantai sambil menonton tv atau berkumpul dengan keluarga. Jika lantai kotor akan berbahaya untuk kesehatan.
Baca Juga: Bukan Hanya Dipakai untuk Mengolah Makanan, Cuka Apel dapat Dimanfaatkan untuk Membersihkan Rumah
Selain itu, keramik yang enggak segera dibersihkan akan terlihat kusam sehingga membuat kurang menarik.
Banyak orang yang membersihkan keramik menggunakan cairan pembersih lantai yang dijual di pasaran.
Baca Juga: Apa Itu Gunung Api Purba dan Apa Bedanya dengan Gunung Api Tidur?
Membersihkan keramik bisa menggunakan bahan alami, lalu apa saja bahan alami tersebut? yuk kita bahas, Kids.
Source | : | Idea.grid.id |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar