GridKids.id - Kids, apakah kamu pernah merasa tersinggung atau merasa terhina?
Nah, tahukah kamu bagaimana cara mengungkapkan rasa tersinggung dalam bahasa Inggris?
Ada banyak contoh kalimat untuk mengungkapkan perasaan tersinggung ini dalam bahasa Inggris, lo.
Contohnya saja "I'm offended" yang artinya "Aku tersinggung".
Baca Juga: Cara Mengungkapkan Rasa Kurang Percaya Diri dalam Bahasa Inggris
Nah, kali ini GridKids akan memberikan beberapa contoh kalimat untuk mengungkapkan perasaan tersebut.
Penasaran apa saja? Yuk, kita cari tahu!
Baca Juga: Rumus Present Perfect Tense Dalam Bentuk Pasif atau Passive Form
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar