GridKids.id - Saat ini, India sedang mengalami lonjakan kasus virus corona.
Namun rupanya, COVID-19 bukanlah satu-satunya masalah yang harus dikhawatirkan negara ini.
Bersamaan dengan naiknya jumlah pasien akibat COVID-19, muncul juga infeksi jamur yang membuat India semakin kewalahan.
Baca Juga: Lonjakan Kasus COVID-19 Bukan Jadi Satu-satunya Perhatian, India Masih Harus Hadapi Masalah Ini
Infeksi ini diketahui bernama mucormycosis atau jamur hitam.
Hal itu menjadi kekhawatiran petugas medis di India yang sudah kewalahan akibat lonjakan penambahan kasus yang luar biasa.
Lalu, apa sebenarnya mucormycosis itu?
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar