GridKids.id - Hari Kebangkitan Nasional selalu diperingati setiap tanggal 20 Mei.
Tanggal tersebut menjadi peringatan atas lahirnya Organisasi Budi Oetomo pada tahun 1908 silam.
Momen tersebut kala itu menjadi awal mula kebangkitan semangat dan jiwa nasionalisme para pemuda di Nusantara.
Baca Juga: Sejarah dan Cerita Mendalam di Balik Julukan Surabaya yang Disebut Sebagai Kota Pahlawan
Nah, untuk memperingatinya, salah satu kegiatan yang dapat kamu lakukan untuk menumbuhkan semangat adalah dengan menonton film-film Indonesia bertema nasionalisme.
Indonesia saat ini dapat dikatakan sedang naik daun dalam produksi industri perfilman dalam negeri.
Nah, film apa saja, sih, yang bertemakan nasionalisme dan wajib kamu tonton? Berikut ulasannya!
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar