Sophia Latjuba Mengaku Harga Rumah Jakarta Sama dengan di Beverly Hills
Sebagai pembawa acara, Kak Luna Maya langsung kaget karena mendengar pengakuan dari Kak Sophia.
Karena penasaran, Kak Luna kembali menanyakan apa alasan Kak Sophia selalu berpindah tempat tinggal.
Sontak langsung dijawab oleh Kak Sophia, "I think Jakarta is overpriced property (saya pikir Jakarta terlalu mahal)". Ungkap Kak Sophia.
Kak Sophia juga mengaku bahwa harganya sama seperti di Beverly Hills.
"It's not worth it the price (tidak sepadan dengan harganya), kok harganya bisa sama di Beverly Hills". Lanjut Kak Sophia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar