Komentar Pelatih Chelsea, Thomas Tuchel
Namun, hasil imbang ini membuat pelatih Chelsea, Thomas Tuchel sedikit kecewa, Kids.
Alasannya, pelatih asal Jerman ini menganggap bahwa anak asuhnya dapat memenangkan pertandingan malam tadi.
"Melihat cara kami bermain, seharusnya pantas menang," ucap Tuchel dilansir dari Sport Mediaset.
Kami memiliki banyak peluang dan kami banyak peluang yang enggak tepat sasaran dari jarak beberapa meter," lanjut Tuchel.
Hal yang kembali disayangkan oleh Tuchel adalah ketika Real Madrid mencetak gol dari skema bola mati.
Namun, tetap saja hal ini menjadi modal penting bagi Chelsea untuk pertandingan di leg kedua.
Prediksimu, siapa yang akan lolos, Kids?
----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar