Meski demikian, makanan anak kucing bisa dimakan kucing dewasa namun sedikit berbahaya karena tinggi kalori, Kids.
Jika berlebihan kucing dewasa menikmati makanan tersebut akan berpotensi kegemukan.
Memberikan berbagai makanan kepada anak kucing
Memberikan anak kucing berbagai makanan yang memiliki tekstur yang berbeda-berbeda.
Baca Juga: Kucing Mengalami Demam? Kenali Tanda-Tandanya, Jangan Asal Diberi Obat
Umumnya anak sedang mencari kesukaan pada suatu makanan sejak dini.
Oleh karena itu, kucing yang diberi berbagai makanan cenderung ingin selalu mencobanya.
Ketika kucing sudah cocok dengan makan yang ada, sebaiknya jangan diganti dulu.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar