4. Desta
Kamu pasti mengenal sosok Kak Desta yang sering kali muncul di televisi dengan humor kocaknya.
Yap, Kak Desta ternyata mengawali kariernya sebagai penyiar di radio Prambors bersama Kak Nycta Gina hingga kini.
Siapa di sini yang masih sering dengar radio Prambors, Kids?
Baca Juga: Enggak Banyak yang Tahu, Ternyata Thalita Latief Sudah Jadi Model Iklan di Billboard Sejak TK
5. Ringgo Agus Rahman
Dikenal sebagai pemain film ternama, Kak Ringgo juga dulunya merupakan seorang penyiar radio, lo.
Kak Ringgo mengawali kariernya sebagai seorang penyiar di radio OZ Bandung.
6. Nycta Gina
Dengan karakter Jeng Kelin, pasti kamu sudah mengenal sosok dibaliknya. Yap, siapa lagi kalau bukan Kak Nycta Gina.
Diketahui hingga kini, Kak Nycta Gina merupakan seorang penyiar radio di Prambors bersama Kak Desta.
Kamu masih bisa mendengar suara siaran Kak Nycta Gina dan mengirim salam kepada orang-orang terdekatmu.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar