GridKids.id - Kopi merupakan salah satu minuman yang digemari banyak orang.
Makanya enggak heran kalau banyak kedai kopi mulai menjamur di Indonesia.
Mulai dari kedai kopi tradisional hingga kedai kopi dengan beragam varian yang berasal dari luar negeri.
Baca Juga: Benar Atau Enggak Kopi Dapat Digunakan untuk Menyuburkan Tanaman? Ini Penjelasannya
O iya, tahukah kamu kalau sisa ampas kopi memiliki banyak manfaat?
Umumnya ampas kopi akan langsung dibuang.
Padahal ampas kopi memiliki banyak manfaat, lo.
Nah, apa saja manfaat kopi, ya? Kita cari tahu, yuk!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar