1. Setelah sekian lama enggak main sinetron, akhirnya Kak Giorgino comeback dengan sinetron Love Story the Series yang tayang pada 14 Maret lalu.
Baca Juga: Bersahabat dengan Erat, Ini Potret Kebersamaan Yuki Kato dan Fero Walandouw
2. Berperan sebagai Kendra, Kak Giorgino berhasil curi perhatian dengan penampilan terbarunya.
3. Aktor yang multitalenta ini juga membali jadi perbincangan hangat di media sosial sejak memainkan serial web berjudul Turn On.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar