GridKids.id - Kids, tahukah apa itu pengertian dari interval nada serta macam-macam jenisnya?
Interval nada adalah salah satu unsur yang penting dalam musik.
Unsur ini berkaitan erat dengan tangga nada. Nah, sebelum itu, kita cari tahu pengertian tentang tangga nada, yuk!
Baca Juga: Pengertian Tangga Nada dan Jenisnya: Pentatonis dan Diatonis
Tangga nada adalah rangkaian notasi musik yang diurutkan berdasarkan jarak dasar.
Dengan kata lain, tangga nada adalah susunan dari not-not musik yang berurutan dan tersusun.
Tangga nada bisa diurutkan dari nada naik atau nada turun lebih dulu. Contoh tangga nada adalah do, re, mi, fa, sol, la si, do.
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar