Cara Ungkapkan Ketidakpuasan dengan Bahasa Inggris dalam Percakapan
Inilah ungkapan ketidakpuasan dalam bahasa Inggris yang bisa kamu gunakan dalam percakapan sehari-hari:
A: My food is very oily and salty. I'm dissapointed.
Makananku sangat berminyak dan asin. Aku kecewa.
B: Mine too. I think this restaurant is not good enough.
Punyaku juga. Aku rasa restoran ini enggak cukup bagus.
A: Do you want to make a complaint?
Kamu mau mengajukan keluhan?
B: No, let's just leave.
Enggak, ayo pergi saja.
Baca Juga: Cara Mengekspresikan Rasa Takut dalam Bahasa Inggris dan Artinya
C: I'm not satisfied with my exam results.
Aku enggak puas dengan hasil-hasil ujianku.
D: Why? At least you passed.
Kenapa? Paling enggak kamu lulus.
C: Yes, but it's not perfect. I'm not happy with this.
Iya, tapi ini enggak sempurna. Aku enggak senang dengan ini.
D: It's okay, just try harder next time.
Enggak apa-apa, lain kali berjuanglah lebih keras.
Nah, itulah cara mengungkapkan atau mengekspresikan ketidakpuasan atau rasa tidak puas dalam bahasa Inggris, Kids.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar