1. Ditemukan di perairan air tawar Amerika Selatan
Habitat aslinya terdapat di Sungai Orinoco Venezuela hingga Sungai Parana di Argentina.
Terdapat 30 spesies piranha dengan berbagai macam jenis yang hidup di Amerika Selatan.
2. Gigi piranha tajam namun mudah lepas
Bentuk gigi piranha ini hampir serupa dengan hiu, namun uniknya, gigi si predator air tawar ini mudah lepas.
Baca Juga: Apa Itu Binatang Laut? Berikut Pejelasan dan Berbagai Jenis-Jenisnya
3. Piranha menyerang bangkai
Faktanya, piranha akan agesif jika memakan bangkai.
Mereka enggak menyerang manusia atau hewan lain jika berukuran lebih besar dari mereka atau jika mereka masih hidup.
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar