4. Claire
Siapa sih yang enggak gemas lihat baby Claire?
Anak dari Kak Shandy Aulia ini kemarin merayakan ulang tahunnya yang pertama dan kebetulan bertepatan dengan hari Imlek.
Dengan outfit serba merahnya itu, Claire terlihat bak orang dewasa yang sedang merayakan Imlek.
5. Sada
Tak merayakan Imlek bukan berarti enggak bisa OOTD ala Imlek, Kids.
Nih, seperti Sada anak dari Kak Fitri Tropica yang tampak lucu mengenakan outfit ala Tionghoa.
Potret ini banyak menuai pujian warganet di media sosialnya.
Nah, itulah ke-5 potret anak-anak artis yang mengenakan baju khas di hari Imlek.
Mereka tampak menggemaskan, bukan?
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar