Namun hotel terdalam di dunia ini hanya menyediakan satu kamar untuk dihuni oleh wisatawan yang ingin mencari kesunyian.
Saking dalamnya hotel tersebut sehingga cahaya matahari pun enggak bisa masuk untuk menyinari hotel tersebut.
Pencahayaan di lingkungan hotel hanya menggunakan lilin yang membuat hotel semakin sunyi dan tenang, Kids.
Selain hotel, pengelola juga menyediakan fasilitas wisata scuba diving yang dilakukan di bawah laut bekas tambang.
Lalu pengelola juga menyediakan wisata di atas tanah yang mengulas sejarah tentang kehidupan penambang perak pada zaman dahulu, Kids.
Baca Juga: Seri Budaya Indonesia - Budaya dan Kekhasan Provinsi Yogyakarta
Baca Juga: Lain daripada yang Lain, di Tempat Ini Kita Bisa Menyewa Gunung untuk Berwisata
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar