2. Sudah Menjadi Model di Usia 6 Tahun
Di umurnya yang masih terbilang belia, Kak Wilona dulunya sering mengikuti beberapa lomba modeling di daerahnya.
Setelah itu, Kak Wilona pindah ke Jakarta dan mulai mendapat tawaran iklan dan membintangi iklan-iklan tersebut.
3. Sudah Bermain Film di Umur 10 Tahun
Pada umur 10 tahun, Kak Wilona ditawari bermain film yang berjudul "Summer Breeze" ditahun 2008.
Kak Wilona semakin mengasah kemampuan aktingnya sehingga bisa memerankan beberapa judul sinetron dan film.
Filmnya yang terbaru bergenre horor yang dibintangi bersama Kak Ria Ricis.
4. Menjadi Seorang Youtuber
Di tahun 2016, Kak Wilona ternyata mencoba untuk menjadi seorang youtuber.
Kak Wilona membuat beberapa konten menarik, seperti daily vlog, tutorial makeup, masak-masak, traveling, main game dan prank.
Selama 4 tahun sebagai youtuber, Kak Wilona kini mendapat 5,1 juta subcribers, lo.
Baca Juga: Sederet Fakta Iqbaal Ramadhan yang Sukses Raih Penghargaan di Ajang Internasional
Source | : | dari berbagai sumber,Youtube/ Natasha Wilona |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar