5. Tanaman Paku Tanduk Rusa
Tanaman hias paku tanduk rusa ini biasanya ditanam di halaman rumah dengan cara digantung ke pohon atau dinding. Bisa juga ditanam di dalam pot yang besar.
Hal ini karena tanaman paku tanduk rusa punya daun yang panjang dan lebat seperti tanaman pandan tikar.
Namun, tanaman paku tanduk rusa enggak punya duri seperti tanaman pandan tikar, Kids.
Sehingga kalau binatang kesayangan kita menggigit atau menelan daunnya, enggak akan berbahaya.
Baca Juga: Bisa Bantu Atasi Stres, Ternyata Meletakkan Tanaman Hias di Dalam Rumah Bukan Cuma Percantik Ruangan
Baca Juga: Ampuh Usir Serangga Pengganggu, 4 Tanaman Ini Wajib Ada di Rumah
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id.
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | Dimas Prasetyo |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar