2. Kulit menjadi lebih lembut
Gunakan lidah buaya untuk mencegah kulit agar tak kering.
Caranya cukup dengan mengoleskan gel lidah buaya dikulit.
Menggunakan bahan alami lebih baik daripada kamu membeli produk berbahan kimia, Kids.
Lidah buaya memiliki peranan penting dalam memberikan oksigen ke sel-sel kulit, hal ini sangat berdampak positif untuk memperkuat jaringan kulit. Alhasil, kulit kering dan kasar bisa teratasi.
3. Sebagai penghilang bekas luka
Salah satu manfaat lidah buaya ialah dipercaya bisa membantu menyamarkan atau menghilangkan bekas luka, lo.
Lidah buaya mengandung sifat antiinflamasi yang bisa membantu mengatasi iritasi dan mengangkat sel-sel kulit mati pada bekas luka.
Cara menggunakannya, cukup oleskan gel lidah buaya ke area bekas luka.
Lalu, oleskan dan pijat dengan gerakan melingkar kemudian diamkan selama sekitar 30 menit.
Baca Juga: Sederet Manfaat Lidah Buaya Bagi Kesehatan, Ternyata Enggak Hanya untuk Wajah dan Rambut Saja
Source | : | blackdoctor.org |
Penulis | : | Dimas Prasetyo |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar